Selasa, 12 Oktober 2010

Kepuasan Konsumen Terhadap Handphone BlackBerry

BAB III
PENUTUP

3.1 Hasil Penelitian, Kesimpulan dan Saran

3.1.1 Hasil Penelitian
Berdasarkan hasil dari penelitian mengenai kepuasan konsumen menggunakan alat komunikasi berupa telepon seluler (handphone) BlackBerry, banyak para konsumennya menyatakan kepuasaannya baik berupa produk-produk yang diperdagangkannya maupun jasa-jasa yang lainnya. Sehingga semakin banyak pengguna produk-produk dari BlackBerry. Selain itu dari pihak produsen yaitu BlackBerry, melakukan berbagai riset, maupun inovasi-inovasi untuk meningkatkan pelayanannya dan meningkatkan kepuasaan para konsumennya.

3.1.2 Kesimpulan
Kesimpulan dari penelitian ini adalah produk-produk BlackBerry yang berupa handphone masih diminati oleh para konsumennya, baik konsumen lama maupun konsumen baru. Walaupun banyak perusahaan-perusahaan alat komunikasi makin beredar luas dan bermunculan. BlackBerry sudah memiliki berbagai outlet diseluruh Indonesia maupun luar negeri, sehingga meningkatnya konsumen yang menggunakan produk-produk dari BlackBerry.

3.1.3 Saran
Sebaiknya dari pihak produsen harus lebih inovatif, kreatif, dll untuk memenuhi semua kebutuhan para konsumennya, untuk meningkatkan jumlah konsumen, kepuasaan konsumen dan bisa menjangkau kalangan bawah supaya para pengguna produk-produk dari BlackBerry tidak pindah ke merk lainnya, karena dunia industri khususnya dunia teknologi dan komunikasi akan bersaing sangat pesat dan kuat untuk memasarkan produk-produk yang diciptakannya.

DAFTAR PUSAKA

di review dari sumber

1. http://id.wikipedia.org/wiki/blackberry
2. http://google.co.id
3. http://jurnalskripsi.com
4. Eisenmann, T., G.Parker, and M.W. van Alstyne (2006) , “Strategies for Two-Sided
Markets” , Harvard Business Review, October, pp.92-101
5. Hamel, G (2002) , “Innovation Now!” , Fast Company, December

Tidak ada komentar:

Posting Komentar